Assalamu'alaikum wr. wb.
Teman-teman, pada posting kali ini saya mau nge share cerita tentang wortel, telur, dan kopi. Cerita ini saya dapat dari Kak Nita waktu mentoring hari Sabtu tanggal 2 Februari 2013 / 21 Rabiul Awwal 1434 H di Masjid Al-Kautsar :D Cerita wortel-telur-kopi ini menurut saya sangat memotivasi untuk tetap kuat dalam menghadapi segala masalah hidup, yuk dibaca.. :)